7 Pasien Positif Covid-19 di Meranti Sembuh

News24xx.com - Sebanyak 7 dari 12 orang pasien di Kabupaten Kepulauan Meranti telah dinyatakan sembuh dari terjangkit virus Corona atau Covid-19.
Saat ini masih menyisakan 5 orang pasien positif, sehingga, Wilayah Kabupaten termuda di Provinsi Riau ini masih dalam status Zona Merah.
Juru bicara Tim Gugus Tugas Covid-19 Kepulauan Meranti, Muhammad Fahri mengatakan bahwa saat masih ada 5 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat.
Baca Juga: Tim Kukerta Relawan Desa Lawan COVID-19 UNRI Gelar Rangkaian Kegiatan Lawan COVID-19 di Desa Alahair Timur
"Dari 12 kasus positif Covid-19, Alhamdulillah, tujuh pasien sudah sembuh. Sebagian masih di BLK dan sebagian sudah di pulangkan," ujar Fahri, Jumat (5/6/2020).
Dijelaskannya, 5 pasien yang masih positif covid-19 saat ini masih dalam perawatan tim medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kepulauan Meranti.
Baca Juga: Meranti Diharap Tambah Ruang Isolasi Pasien Covid-19
"Pasien positif yang masih dirawat 5 orang, sama-sama kita doakan mudah-mudahan bisa segera sembuh semua," harapnya.
Dibeberkan Fahmi, Kabupaten Kepulauan Meranti juga masih menyisakan 14 PDP (Pasien Dalam Pengawasan) yang menunggu hasil tes Swab.
Kemudian, sebanyak 331 ODP (Orang Dalam Pemantauan), dan selesai pemantauan sebanyak 7735 orang. Selanjutnya 447 ini merupakan orang-orang yang pulang dari wilayah terjangkit.
-
Jun 06, 2020 | 04:40 pm LT
Tim Kukerta Relawan Desa Lawan COVID-19 UNRI Gelar...
-
May 30, 2020 | 09:12 pm LT
Meranti Diharap Tambah Ruang Isolasi Pasien Covid-...
-
May 06, 2020 | 11:09 pm LT
Tim Kukerta Relawan Covid-19 UNRI Bantu Pembagian ...
-
Apr 10, 2020 | 12:52 am LT
Heboh Pesan Berantai Seorang Warga Meranti Terjang...
-
Mar 14, 2020 | 07:05 pm LT
Pulang Dari Malaysia, Seorang Warga Meranti Dinyat...
-
Feb 21, 2020 | 07:56 pm LT
Hadiri Pengukuhan Perwakilan BPKP Riau, Wakil Bupa...

-
Aug 16, 2020 | 05:06 am LT
Serangan Rasisme; Beri Hormat ala Nazi dan Hina Pr...
-
Aug 09, 2020 | 11:50 am LT
Viral Kisah Wanita Tua di Indramayu Yang Nyaris Te...
-
Aug 09, 2020 | 10:55 am LT
Mark Zuckerberg telah bergabung dengan klub ultra-...
-
Aug 09, 2020 | 10:45 am LT
Terungkap! Ternyata Ini Asal Muasal Amonium Nitrat...
-
Aug 09, 2020 | 10:42 am LT
Bejad! Perempuan di Tangerang Selatan Diperkosa Us...
-
Aug 09, 2020 | 09:34 am LT
Dor! Usus Pria Ini Meledak Usai Santap Semangkuk S...